Jurusan Kimia beserta Civitas akademika dan Himpunan Mahasiswa Kimia (Himki) FMIPA Untan mengucapkan Selamat dan sukses atas prestasi yang telah diraih kepada Dyan Puji Lestari (Kimia 2019)
*sebagai TOP 15 Finalis Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (PILMAPRES) Tingkat Nasional Tahun 2022* Semoga terus bersemangat dalam meraih pretasi yang lebih banyak lagi dan mimpi-mimpi yang ingin diraih✨